Kerja Bakti Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) di Desa Ngembel

Administrator, 03 Mei 2024 09:51:27 WIB

Jumat, 3 Mei 2024 masyarakat Desa Ngembel melaksanakan kerja bakti untuk memberantas sarang nyamuk di sekitaran jalan poros desa dan lingkungan rumah masing-masing. Kerja bakti ini dilaksanakan sebagai tindak lanjut dari Kegiatan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) oleh Puskesmas Slawe.

Artikel Terkini

  • Kekompakan TP PKK Desa Ngembel dalam Lomba Balap Terompah Panjang PHBN Kec. Watulimo

    27 Juli 2019 15:54:31 WIB Administrator
    Kekompakan TP PKK Desa Ngembel dalam Lomba Balap Terompah Panjang PHBN Kec. Watulimo
    Sabtu, 27 Juli 2019 diselenggarakan lomba balap terompah panjang dalam rangkaian PHBN Kecamatan Watulimo. Peserta lomba ini adalah para perempuan dari berbagai organisasi wanita dan TP PKK se Kecamatan Watulimo. Dimulai pukul 8, acara dibuka oleh Ketua TP PKK Kecamatan Watulimo. Peserta lomba merupa... ..selengkapnya

  • Napak Tilas Lampah Budaya Bersih Desa Ngembel

    16 Juli 2019 16:45:36 WIB Administrator
    Napak Tilas Lampah Budaya Bersih Desa Ngembel
    Nampak Tilas Lampah Budaya dan Bersih Desa Minggu, 14 Juli 2019 dilaksanakan kegiatan Nampak Tilas Lampah Budaya dan Bersih Desa di Balai Desa Ngembel. Nampak Tilas Lampah Budaya dan Bersih Desa atau yang biasa dimaknai sebagai sedekah bumi adalah bentuk syukur kepada Tuhan atas segala rejeki, rahma... ..selengkapnya

  • Telusur Potensi dan Eksplorasi Wisata Desa Ngembel

    14 Juli 2019 01:51:51 WIB Meiningtiyas
    Telusur Potensi dan Eksplorasi Wisata Desa Ngembel
    Sabtu 13 Juli 2019, Beberapa masyarakat yang tergabung dalam Kelompok Sadar Wisata Desa Ngembel melaksanakan kegiatan telusur jalan setapak di gugusan perbukitan yang membentang di antara gunung sepikul. Kegiatan tersebut bertujuan untuk mengeksplorasi potensi wisata alam di lingkup Desa Ngembe... ..selengkapnya

  • Rumpi Sehat: Sharing Makanan Sehat Bersama Ibu Hamil

    09 Juli 2019 18:08:19 WIB Administrator
    Rumpi Sehat: Sharing Makanan Sehat Bersama Ibu Hamil
    Rumpi Sehat merupakan salah satu inovasi kegiatan layanan kesehatan  untuk para ibu hamil oleh bidan desa bersama perawat dan kader posyandu. Berbagai kegiatan yang dilakukan antara lain senam ibu hamil, penyuluhan dan demo menu makanan sehat bergizi, penyuluhan tentang kehamilan dan bayi. Beri... ..selengkapnya

  • Rapat Dinas Perdana Penjabat Kepala Desa Ngembel

    08 Juli 2019 19:32:44 WIB Administrator
    Rapat Dinas Perdana Penjabat Kepala Desa Ngembel
    Senin, 8 Juli 2019 Pj Kepala Desa Ngembel Hardiyanto, S.Sos memimpin rapat dinas bersama perangkat Desa Ngembel. Dalam rapat dinas perdananya tersebut dibahas tentang penyelenggaraan pemerintahan desa, potensi desa, rencana kegiatan bersih desa, serta persiapan pengangkatan perangkat desa. Pak Hardi... ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi Ngembel

tampilkan dalam peta lebih besar